Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge

Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge - Selamat datang pembaca setia Teknologi Smartphone Terkini, Di tulisan yang sedang kalian baca sekarang ini yang berjudul Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge, penulis sudah membuatkan artikel ini dengan baik supaya pembaca bisa mengambil informasi didalamnya. Mudah-mudahan isi tulisan Artikel android, Artikel GSMArena, Artikel Lollipop, Artikel Samsung Galaxy, Artikel Samsung Galaxy S6, Artikel Samsung Galaxy S6 Edge, Artikel smartphone, Artikel upcoming, yang kami buat ini bisa pembaca pahami. Ok, selamat membaca.

Judul : Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge
link : Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge

Baca juga


Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge


Belum selesai dengan kemeriahan kedatangan lollipop produk lokal kemarin, penulis kembali mendapatkan bocoran Android lollipop yang mempunyai fitur gahar. berdasarkan artikel yang ditulis GSMArena, Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge akan mengusung kamera beakang dengan resolusi mantab, 20 mega pixel dan kamera depan 5 megapixel.
Untuk sensor kamera yang digunakan masih belum diberitakan lebih lanjut, akan tetapi untuk perangkat lunak, Galaxy S6 akan menggunakan kamera APIs Android 5.0 untuk menghasilkan mode Pro. Menurut berita yang diturunkan antaranews, dengan mode Pro, maka kamera akan memotret dalam format RAW dan menawarkan banyak kontrol manual, termasuk fokus dan kecepatan rana, sehingga hasil foto akan mendekati hasil kamera dslr.
Bentuk Galaxy S6 Edge dikabarkan akan memiliki 3 sisi layar, Galaxy S6 dan S6 Edge juga akan memakai bahan full metal untuk body-nya. Layar yang dibenamkan berukuran diagonal 5,1 inchi. Untuk dapur processor, Samsung tidak akan menggunakan chip dari Qualcomm, mungkin processor yang dipakai adalah Exynos 7 octa buatan Samsung sendiri.
Estimasi launching Galaxy S6 dan Galaxy S6 Edge adalah tanggal 1 Maret 2015 pada event spesial di Barcelona. Mari menunggu seperti apa Smartphone kelas atas Samsung ini..

Gambar Galaxy S6 Edge. Sumber gsmarena.com


Demikianlah Tulisan Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge

Segini dulu artikel Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge kali ini, semoga dapat bermanfaat untuk anda semua. Ok, sampai jumpa di tulisan-tulisan selanjutnya.

Kamu saat ini membaca tulisan Samsung Galaxy S6 dan Samsung Galaxy S6 Edge dengan link alamat https://cakruk5.blogspot.com/2015/02/samsung-galaxy-s6-dan-samsung-galaxy-s6.html